Contoh soal riset operasi dan kunci jawaban
Riset operasi bisa dikatakan sebagai sebuah penerapan pada metode ilmiah, teknik dan alat untuk menghadapi sebuah masalah yang timbul dalam operasi di sebuah perusahaan.
Umumnya, tujuanya yaitu untuk mencari berbagai solusi yang optimal untuk masalah yang sedang dihadapi.
Materi riset operasi biasanya akan anda pelajari di jenjang sma atau di universitas dan akan membahas banyak hal, seperti sejarah, penerapan, model dan hal lainnya tentang riset operasi.
Dalam membantu anda memahami materi tentang riset operasi ini, kami telah mengumpulkan beberapa soal beserta kunci jawabannya untuk dibaca dan dipahami, sebagai berikut.
Soal Riset Operasi #1
1. Peralatan manajemen yang menyatukan ilmu pengetahuan, matematika, dan logika dalam kerangka pemecahan masalah-masalah yang dihadapi sehari-hari, sehingga akhirnya permasalahan tersebut dapat dipecahkan secara optimal merupakan pengertian riset operasi menurut...
a. Morse dan Kimball
b. Churchman, Arkoff dan Arnoff
c. Miller dan M.K. Starr
d. Mc Closky dan Trefthen
2. Suatu metode pengambilan keputusan yang dikembangkan dari studi operasi-operasi militer selama Perang Dunia II merupakan pengertian riset operasi menurut...
a. Morse dan Kimball
b. Churchman, Arkoff dan Arnoff c. Miller dan M.K. Starr
d. Mc Closky dan Trefthen
3. Suatu pendekatan, seperangkat teknik, sekelompok kegiatan, suatu kombinasi beberapa disiplin, suatu perluasan dari disipilin-disiplin utama (matematika, teknik, ekonomi), suatu disiplinbaru, suatu lapangan kerja, bahkan suatu agama merupakan pengertian riset operasi menurut...
a. Morse dan Kimball
b. Churchman, Arkoff dan Arnoff
c. Miller dan M.K. Starr
d. S.L Cook
4. Berikut ini terdapat beberapa tahapan-tahapan riset operasi sebagai berikut, kecuali...
a. Identifikasi Masalah dan Implementasi Hasil
b. Penyusunan model dan Pengesahan Model
c. Analisa model dan Pengesahan Model
d. Identifikasi Masalah dan penyusunan anggaran
5. Suatu penyajian fisik yang tampak seperti aslinya dari suatu sistem nyata dengan skala yang berbeda.
a. Iconic (Physical) Model
b. Analogue Model
c. Mathematic (Symbolic) Model
d. Linier Programing
6. Peta dengan bermacam-macam warna merupakan model analog dimana perbedaan warna menunjukan perbedaan ciri, misalnya biru menunjukan air, kuning menunjukan pegunungan, hijau sebagai dataran rendah, dan lain-lain...
a. Iconic (Physical) Model
b. Analogue Model
c. Mathematic (Symbolic) Model
d. Linier Programing
7. Seperangkat simbol matematik untuk menunjukan komponen-komponen (dan hubungan antar mereka) dari sistem nyata
a. Iconic (Physical) Model
b. Analogue Model
c. Mathematic (Symbolic) Model
d. Linier Programing
8. Salah satu teknik penyelesaian riset operasi dalam hal ini adalah khusus menyelesaikan masalah-masalah optimasi (memaksimalkan atau meminimumkan) tetapi hanya terbatas pada masalah-masalah yang dapat diubah menjadi fungsi linier
a. Iconic (Physical) Model
b. Analogue Model
c. Mathematic (Symbolic) Model
d. Linier Programing
9. Bila ada masalah dan penyimpangan alokasi hasil produksi, jumlah kebutuhan melebihi kapasitas berarti….
a. Jumlah dari baris paling bawah melebihi jumlah baris paling atas
b. Jumlah dari baris paling bawah melebihi jumlah kolom paling bawah
c. Jumlah dari kolom paling kanan melebihi jumlah baris paling atas
d. Jumlah dari kolom paling kanan melebihi jumlah baris paling bawah
10. Dalam linear programming metode simpleks bila batasan dengan tanda lebih besar atau sama dengan (=) maka solusi pemecahannya adalah….
a. Diberi slack variable yang bertanda negatif (-S)
b. Diberi slack variable yang bertanda positif (+S)
c. Diberi artificial variable yang bertanda negatif (-R)
d. Diberi artificial variable yang bertanda positif (+R)
Soal Riset Operasi #2
1.Biaya penyimpanan di gudang sendiri dengan metode penyusutan garis lurus besar biaya pemeliharaan adalah
A.nol
B.harga per unit
C.biaya pengadaan
D.biaya set-up
2.Biaya setiap kali pesan barang yang tidak tergantung jumlah barang, ongkos angkut, dan harga barang disebut
A.biaya pasang
B.harga dasar
C.biaya persediaan
D.biaya set-up
3.Dalam hal masalah transpor/alokasi ini metode yang paling rumit dan sulit adalah
A.metode transport
B.MODI
C.metode vogel
D.linear programming
4.Kelebihan kapasitas tiap-tiap pabrik pada tabel optimal dapat dilihat dari
A.kolom dummy
B.indeks
C.nilai semu
D.baris dummy
5.Titik-titik potong yang didapat dengan eliminasi dan substitusi persamaan disebut
A.titik maksimal
B.titik optimal
C.titik area
D.titik potong
6.Apabila kapasitas pelayanan melebihi kebutuhan pelayanan, akan mengakibatkan
A.pemborosan
B.penghematan
C.waktu menganggur
D.antrian
7.Antrian terjadi apabila
A.kemampuan pelayanan tidak bisa mengimbangi kebutuhan pelayanan
B.terlalu banyak waktu menganggur
C.jumlah kebutuhan pelayanan sangat banyak
D.kedatangan terlalu cepat
8.Nilai semu dapat digunakan untuk penyelesaian masalah
A.jumlah kapasitas melebihi kebutuhan
B.pencarian nilai baris/kolom berhenti di tengah
C.jumlah kebutuhan melebihi kapasitas
D.kapasitas tidak sama dengan kebutuhan
9.Penambahan biaya yang disebabkan meningkatnya waktu tunggu merupakan akibat dari
A.penggunaan fasilitas pelayanan
B.panjang antrian
C.semakin lama waktu pelayanan
D.semakin banyaknya waktu menganggur
10.Proses pengambilan keputusan yang baik melewati beberapa prosedur, diawali dengan prosedur
A.analisis data
B.identifikasi masalah
C.pengumpulan data
D.pemilihan alternatif
Belum ada Komentar untuk "Contoh soal riset operasi dan kunci jawaban"
Posting Komentar
Gunakan kata-kata yang sopan untuk berkomentar di kolom komentar, terimakasih.